POHON BERINGIN TUA DI SMA NEGERI 1 KRAGAN

KRAGAN, sman1kragan.sch.id - Pohon beringin yang berada di depan pendopo SMAN 1 Kragan masih berdiri kokoh. Pohon yang jumlahnya tidak banyak tetapi bisa menambah keasrian sekolah

Berdasarkan hasil observasi kami, pohon beringin ini berukuran cukup besar dengan diameter sekitar 2 meter. Batang pohonnya berwarna coklat kehitaman dan mempunyai akar yang menggantung keluar dari batangnya. 

Menurut salah satu siswa SMAN 1 Kragan, yang bernama Nur Farihin mengatakan bahwa pohon beringin biasanya digunakan untuk tempat berteduh saat cuaca panas. Biasanya digunakan sebagai tempat yang favorit untuk berkumpul dengan teman-teman di sekitar pohon tersebut.

Penulis        : Sekar Dian Fitriyani
                      Lailatul Ummi Hanika Sari
Penyelaeras: Wahyu Sesanti
Editor         : Suhadi
Share:

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Popular Posts

Alamat Redaksi

Jurnalistik SMA Negeri 1 Kragan Alamat: JL. Raya Kragan, Kec. Kragan, Prov. Jawa Tengah, Indonesia. Kode Pos,59273. NPSN, 20315694. Telp. (0295) 412809, Website : http://sman1kragan.sch.id

Profil SMA N 1 Kragan

SMA Negeri 1 Kragan mendapat SK pendirian pada tanggal 5 Mei 1991 dari Menteri Pendidikan dan Kebudayaaan. Terletak di jalan pantura sebelah Timur kota Rembang ±40 km. Tepatnya di desa Pandangan Kulon, Kecamatan Karagan Kabupaten Rembang.

Tim Redaksi

Kepala SMA N 1 Kragan
Waka Kurikulum
Waka Sarplas
Waka Kesiswaan
Waka Humas
Crew Jurnalistik